Prediksi, Peluang & Tips Taruhan untuk Manchester City vs. Newcastle di Liga Primer Inggris
Prediksi, Peluang & Tips Taruhan untuk Manchester City vs. Newcastle di Liga Primer Inggris
City sibuk di pekan ini, melakukan lawawtan ke Athena untuk berlaga di Piala Super UEFA dan kini jadwal mereka sudah terisi. Kekuatan baru di Liga Primer Inggris, Newcastle, kini hadir dengan percaya diri usai tampil mengesankan di laga pembuka. Keduanya bisa bersaing memperebutkan trofi tahun ini dan meski sang Magpie belum menyatakan ambisi mereka, mereka termasuk tim terbaik di EPL.
Manchester City
Citizens melakukan rotasi besar dan pemain mereka sudah terbiasa dengan jadwal ketat, sehingga lawatan ke Yunani takkan terlalu berdampak ke tenaga mereka. Tapi absennya Kevin de Bruyne mungkin berdampak. Tampaknya sang pemain asal Belgia ini belum sembuh dari cedera otot hamstirngnya, yang kambuh saat melawan Burnley. Kini ia kembali harus absen.
Hal ini takkan masalah bagi Guardiola jika Ilkay Gundogan masih ada, tapi sekarang ia sudah pergi. Mateo Kovacic kini harus belajar cepat karena sebagian besar tugas baris tengah akan ia jalani.
Kondisi Haaland yang cukup baik jadi keuntungan besar bagi Citizens. Sang striker asal Norwegia ini bisa mengatasi semua masalah di baris depan berkat kemampuan individunya.
Newcastle
Skuad Eddie Howe memulai musim dengan merontokkan Aston Villa, mengalahkan rival besar untuk 4 peringkat teratas, 5-1. Hasil ini merupakan salah satu permaiinan terbaik Magpies di bawah sang pelatih.
Jika termasuk pramusim, hasil ini menjadi 8 laga tanpa kekalahan beruntun bagi Newcastle, menang 6 kali dan seri 2 kali, satu saat melawan Villa. Skaud Howe bermain begitu efisien di periode ini, mencetak minimal 2 gol, kecuali di 1 kesempatan.
Semua lini skuad mereka bermain cukup baik. Pertahanan harus ditingkatkan untuk bisa sebaik tahun lalu, tapi secara keseluruhan, masih cukup baik.
Manchester City: Ederson; Walker, Akanji, Alves Dias, Ake, Rodri, Gundogan, Foden, De Bruyne, Grealish, Haaland
Newcastle United: Pope; Trippier, Botman, Schar, Burn; Tonali, Guimaraes, Joelinton; Almiron, Isak, Barnes
Pertemuan tahun lalu di Etihad berbuah kemenangan tuan rumah 2-0. Laga pertama musim ini di Newcastle berakhir 3-3. Empat dari 5 laga terakhir keduanya berujung dengan minimal 4 gol.
Laga antara 2 tim tangguh ini akan begitu menarik. Newcastle bermain lebih cepat dari tahun lalu, walau mereka kebobolan dan mencetak lebih banyak gol juga.. Permainan City tetap sama, walau absennya de Bruyne akan cukup berdampak. Kami memprediksi keduanya akan mencetak gol, dengan serangan luar biasa yang akan membuat laga ini menarik.
Prediksi kami: Kedua tim mencetak gol